HOTS Zone : Sistem Persamaan Linear Dua Variabel

Berikut ini adalah kumpulan soal dan pembahasan mengenai sistem persamaan linear dua variabel (SPLDV) tipe HOTS. Jika ingin bertanya soal, silahkan gabung ke grup Facebook atau Telegram.

Tipe:


No. 4

Dua akuarium A dan B diisi air sehingga volumnya sama yaitu 64.000 cm3. Anto memiliki 30 kelereng kecil dan 20 kelereng besar yang akan dimasukkan ke dalam akuarium tersebut. Ke dalam akuarium A dimasukkan 7 kelereng kecil dan 7 kelereng besar sehingga volum akuarium yang terisi menjadi 64821\dfrac13 cm3. Sedangkan, ke dalam akuarium B dimasukkan 21 kelereng kecil dan 7 kelereng besar sehingga volum akuarium menjadi 64880 cm3. Volum seluruh kalereng Anto yang tidak dimasukkan ke akuarium adalah ... cm3.
  1. 113\dfrac3{21}
  2. 226\dfrac6{21}
  1. 251\dfrac9{21}
  2. 687\dfrac5{21}
OSK SMP 2019
Misal x adalah volum sebuah kelereng kecil, dan y adalah volum sebuah kelereng besar.

\(\begin{aligned} 7x+7y&=64821\dfrac13-64000\\ 7x+7y&=821\dfrac13\\ x+y&=117\dfrac27+\dfrac1{21}\\ x+y&=117\dfrac7{21} \end{aligned}\)

\(\begin{aligned} 21x+7y&=64880-64000\\ 21x+7y&=880\\ 3x+y&=125\dfrac57\\ 3x+y&=125\dfrac{15}{21} \end{aligned}\)

\(\begin{aligned} 3x+y&=125\dfrac{15}{21}\\ x+y&=117\dfrac7{21}\qquad&\color{red}{-}\\\hline 2x&=8\dfrac8{21}\\ x&=4\dfrac4{21} \end{aligned}\)

\(\begin{aligned} x+y&=117\dfrac13\\ 4\dfrac4{21}+y&=117\dfrac7{21}\\ y&=117\dfrac7{21}-4\dfrac4{21}\\ &=113\dfrac3{21} \end{aligned}\)

Banyaknya kelereng yang tidak dimasukkan adalah 2 kelereng kecil dan 6 kelereng besar.
\(\begin{aligned} 2x+6y&=8\dfrac8{21}+6\left(113\dfrac3{21}\right)\\ &=8\dfrac8{21}+678\dfrac{18}{21}\\ &=686\dfrac{26}{21}\\ &=\boxed{\boxed{687\dfrac5{21}}} \end{aligned}\)

0 Komentar

Silahkan berkomentar dengan santun di sini. Anda juga boleh bertanya soal matematika atau mengoreksi jawaban di atas