Kita semua tahu bahwa 0 pangkat berapapun selain 0 hasilnya 0, atau bisa ditulis:
dan bilangan berapapun selain 0 yang dipangkatkan 0 hasilnya 1, atau bisa ditulis:
Lalu berapa nilai dari
x^x jika
x mendekati 0 dari kanan?
Untuk mengetahui nilainya, kita misalkan dahulu
x^x dengan suatu variabel, contohnya
y
Jadi nilai
\displaystyle\lim_{x\to0^+}x^x adalah
1.
Lalu, berapakah nilai dari
\displaystyle\lim_{x\to0^-}x^x? Silahkan komentar di bawah jika kamu tahu jawabannya.
0 Komentar
Silahkan berkomentar dengan santun di sini. Anda juga boleh bertanya soal matematika atau mengoreksi jawaban di atas