Jika {p(x)=(x-1)q(x)+1} dan {q(3)=5}, maka sisa pembagian p(x) oleh {(x-1)(x-3)} adalah....
2x-1
-3x+4
3x-2
-5x+6
5x-4
Untuk x=1, p(1)=(1-1)q(1)+1=1
Untuk x=3,
Misal sisa pembagian p(x) oleh {(x-1)(x-3)} adalah {ax+b} {p(x)=(x-1)(x-3)H(x)+ax+b}
ax+b=5x-4
No. 2
Diketahui sisa pembagian suku banyak
{f(x) + g(x)} oleh {x^2 + 3x + 2} adalah {x- 1},
sisa pembagian {f(x)- g(x)} oleh {x^2 + x - 2}
adalah 3x. Sisa pembagian f(x) \cdot g(x) oleh
{x + 2} adalah
0 Komentar
Silahkan berkomentar dengan santun di sini. Anda juga boleh bertanya soal matematika atau mengoreksi jawaban di atas